Budidaya Teh
10:09 AM
Posted by To'ing-Kun
Tanaman teh merupakan tumbuhan berdaun hijau yang termasuk dalam keluarga camellia yang berasal dari Cina, Tibet, dan India Utara. ada dua varietasutama tanaman teh. Varietas berdaun kecildikenal sebagai Camellia sinensis, yang tumbuh dengan baik di daerah pegunungan tinggi berhawa dingin seperti di Cina dan Jepang. varietas berdaun lebar, dikenal sebagai Camellia assamica yang tumbuh paling baik di daerah tropis yang lembab, seperti Di india bagian utara. tanaman teh mempunyai daun berwarna hijau gelap, mengkilap, berukuran kecil, dan berbunga putih. Bermacam - macamhasil penyilangan yang berasal dari dua spesies tersebut di atas agar sesuai dengan beberapa kondisi.
Penanaman
Tanaman teh rerutama tumbuh didaerah diantarais balik garis cencer dan capricorn, memerlukan curah hujan hingga 1000 - 1250 mm per tahun, dengan temperatur ideal antara 10 hingga 30 derajad C. tanaman teh tumbuh pada permukaan laut hingga 2400 meter. Kebun teh adalah tempat dimana teh yang mempunyai potensi rasa enak hasilnya. Tanaman teh mampu menghasilkan teh ang bagus selama 50 - 70 tahun, namun setelah 50 tahun hasil produksinya menurun. pada saat tersebut pohon yang sudah tua sudah saatnya digantikan dengan pohon yang masih muda.
Pemanenen
Pemetikan dilakukan tergantung pada cuaca, tumbuhan baru dapat dipetik dengan interval 7 - 12 hasi selama musim pertumbuhan. pemanenen teh membutuhkan banyak tenaga dan banyak tenaga kerja intensif ( Antara dua sampai Tiga ribu daun teh untuk memproduksi hanya hanya 1 kilo teh yang belum terproses ) dan prosedur yang digunakan memerlukan keahlian khusus
This entry was posted on October 4, 2009 at 12:14 pm, and is filed under
Pertanian
. Follow any responses to this post through RSS. You can leave a response, or trackback from your own site.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Post a Comment